img_title
Foto : Instagram/@aurelie.hermansyah

"Laki-laki cuma bisa ngarahin, ngasih tau, misalnya kayak 'oh di dunia ini tuh emang kita semua emang ngelakuin salah, tapi kalau sedikit-sedikit kita ubah pasti ada benefit baiknya’. Kita sayang sama semua orang, sayang sama keluarga, orang tua, apa yang Tuhan wajibkan ketika. Mungkin juga dia liat keluarga aku," ungkap Atta.

Anggap sebagai bonus

attahalilintar/instagram
Foto : attahalilintar/instagram

Atta Halilintar mengungkapkan bahwa ia juga sudah punya firasat bahwa Aurel akan berhijab nantinya, sebab menurutnya sang istri adalah tipe perempuan yang mudah luluh.

"Dari sebelum nikah, aku udah nyangka banget dia bakal kayak gini. Karena dia itu tipe perempuan yang orangnya bukan yang keukeuh sama suatu hal, ya mencair lah. Dia mau ubah ke hal baik itu bagus-bagus," ucap Atta.

Menurutnya, dirinya masih banyak salah dan juga kadang lupa tentang lain halnya. Maka ketika diberi istri seperti Aurel, ia menganggapnya sebagai bonus.

"Aku aja belum baik, jadi ngapain aku ngasih tau orang suruh yang baik-baik aku aja masih banyak salah misalnya, kadang masih lupa ini itu. Makanya dengan istri yang begini menurutku, bonus untuk diriku," pungkas Atta Halilintar.

Topik Terkait