Foto : Mecimapro/instagram

Negara Pertama di Asia

Foto : pledis_17/twitter

Indonesia menjadi negara pertama di Asia yang disambangi SEVENTEEN dalam rangkaian konser Be The Sun. Tidak tanggung-tanggung, grup pelantun lagu Don’t Wanna Cry tersebut akan menggemparkan Jakarta selama 2 hari.

Selain Jakarta, SEVENTEEN juga menggelar konser Be The Sun di Bangkok pada 1 dan 2 Oktober, Manila pada 8 dan 9 Oktober, serta Singapur pada 13 Oktober. 

Sementara itu, pihak promotor belum merilis secara rinci mengenai seating plan konser SEVENTEEN World Tour ‘Be The Sun’ di Jakarta yang siap digelar pada 24 dan 25 September 2022 mendatang.(prl).

Topik Terkait