“Melalui Rasulullah shallallahu ‘alaihi wassallam, mengabarkan bahwa Allah murka terhadap hamba-hambanya yang duduk seperti ini. Ternyata duduk yang dimurkai Allah adalah dengan meletakkan tangan kiri di belakang dan dijadikan sandaran atau tumpuan,” begitu tulisan tangkapan layar yang dibagikan.
“Allhamdulillah ya ukhti udah dapet pencerahan. Ada yang mau komen lagi mungkin dengan sikap duduk anak saya?” lanjut Putri Anne.
Baca Juga :
Teguran yang diterima anak Arya Saloka dan Putri Anne tidak hanya sekali. Sebelumnya, Ibrahim Jalal Ad Din Rumi juga disinggung karena bermain dengan seekor anjing. Namun Putri Anne justru memberikan balasan kocak dan tidak tersinggung.
Baca Juga: Anak Arya Saloka Ditegur Anjing Haram, Putri Anne Bereaksi