img_title
Foto : Intipseleb

Memiliki julukan Mr. Perfectionist, hanya butuh satu film untuk membuktikan kemampuan beraktingnya. Aamir Khan telah memenangkan 8 trofi Filmfare Awards, 4 trofi National Awards, 1 trofi Padma Shri, serta 1 trofi Padma Bushan.

Film pertama yang dibintangi tahun 1998 berjudul Qayamat Se Qayamat benar-benar awal baik bagi sang aktor. Tidak hanya populer di India, Aamir juga punya fanbase besar di Tiongkok. Kini, dia menduduki posisi keempat sebagai aktor Bollywood dengan bayaran termahal.

Salman Khan (Rp630 miliar)

Salman Khan

Di tahun 2020 ini, Salman Khan menjadi aktor paling diincar di Bollywood. Melakukan debut akting sejak 1999, ia sempat beberapa kali masuk dalam daftar aktor dengan bayaran termahal versi majalah Forbes. Kini, Salman Khan diketahui menerima bayaran sebesar Rp630 miliar.

Selain itu, pria 54 tahun ini juga telah memenangkan dua penghargaan National Awards serta dua trofi Filmfare Awards. Selain menjadi aktor, dia juga merupakan pemilik dari organisasi non-profit Being Human.

Akshay Kumar (Rp633 miliar)

Topik Terkait