img_title
Foto : Today Online

Jadi saat produser drama Taiwan berjudul Heaven on the Fourth Floor memintanya untuk menjadi bagian dari drama tersebut, Anthony Wong langsung menerimanya. Bahkan dia dilaporkan langsung datang untuk bekerja di Taiwan.

"Harga bukan masalah, selama saya bisa bekerja (di Taiwan)," kata Anthony Wong yang dilansir IntipSeleb dari Today Online, Rabu, 1 Juli 2020. 

Pasang Tarif Tinggi

Sumber foto: IMDb

Di luar dari drama tersebut, ada laporan yang mengatakan jika Anthony memasang tarif yang sangat tinggi saat pemerintah Taiwan ingin melibatkannya dalam promosi. Kabarnya, pemain film Ip Man: The Final Fight (2013) ini meminta bayaran NT $ 2,28 juta atau setara dengan Rp1,1 miliar.

Biaya tersebut melebihi harapan tim produksi. Ketika ditanya apakah pihak Anthony bersedia untuk menurunkan biaya, tapi tim Anthony tidak mau mengalah dan tetap pada permintaan awal. Oleh karena itu, proyek ini akhirnya tidak berlanjut setelah negosiasi gagal.

Topik Terkait