img_title
Foto : X/arfdy12

6. Hari 6 Pernikahan Pangeran Mateen dan Anisha Rosnah

Terdapat jeda selama 2 hari antara upacara pernikahan hari ke-5 dan ke-6 Pangeran Mateen dan Anisha Rosnah. Pada hari ke-6 di tanggal 14 Januari 2024, agenda upacaranya adalah Majlis Istiadat Bersanding Pengantin Diraja.

7. Hari 7 Pernikahan Pangeran Mateen dan Anisha Rosnah

Pada 15 Januari 2024, akan dilaksanakan Majilis Persantapan Diraja.

8. Hari 8 Pernikahan Pangeran Mateen dan Anisha Rosnah

Untuk hari terakhir, upacara pernikahan Pangeran Mateen dan Anisha Rosnah pada 16 Januari 2024 ditutup dengan Majilis Istiadat Membaca Doa Selamat dan Menutup Gendang Jaga-Jaga.

Sosok Anisha Rosnah, Calon Istri Pangeran Mateen

Topik Terkait