img_title
Foto : Pinterest
Boruto  : Naruto Next Generations
Foto : Boruto : Naruto Next Generations

Setelah peristiwa itu, Boruto sudah sepenuhnya menjadi seorang Otsutsuki. Meskipun berhasil selamat dari maut, tapi kehadiran Boruto dengan otsutsufikasi sempurna itu juga menjadi sebuah ancaman besar.

Jika Boruto dikendalikan Momoshiki, dia jadi akan menjadi musuh yang sangat tangguh. Sebaliknya, jika dia berhasil mendominasi Momoshiki di dalam dirinya, dia malah jadi pahlawan Konoha.

7. Boruto Muncul di Era Time Skip

Boruto  : Naruto Next Generations
Foto : Boruto : Naruto Next Generations

Bagian pertama dari anime Boruto ditutup dengan cuplikan ke era time skip beberapa tahun mendatang. Boruto kembali mengikatkan ikat kepala ninja pemberian mentornya yaitu Sasuke.

Sepertinya era time skip memang akan terjadi di bagian kedua nanti. Boruto dan Kawaki bertukar posisi karena zenno milik Eida, dan desa Konoha hancur.

Topik Terkait