img_title
Foto : Pinterest

IntipSeleb – Nyeri haid terkadang sangat menganggu bagi wanita. Tak jarang membuat para cewek tidak bisa beraktivitas.

Berikut ini IntipSeleb rangkum penyebab dan cara atasi nyeri haid. Yuk intip selengkapnya.

Penyebab Nyeri Saat Haid

Menurut dokter Prabo Mangastomo, faktor yang menyebabkan seorang wanita mengalami nyeri haid berlebih karena punya penyakit penyerta. Misalnya saja seperti penyakit seperti mioma, adenomiosis atau endometriosis.

“Memang Kalau haid yang terasa nyeri dengan nyeri Hebat yang berlebihan sampai kadang tidak bisa aktivitas itu memang biasanya ada penyakit penyertanya, ya kalau tidak mioma, mungkin suatu adenomiosis atau endometriosis,” ungkap dokter Prabo Mangastomo, seperti dilansir dari Kata Dokter pada 1 November 2023.

Menurutnya lagi, penyakit tersebut membuat sel haid yang seharusnya keluar tinggal di dalam. Akibatnya ketika sedang haid, ada sensasi radang berlebihan.

Topik Terkait