img_title
Foto : Freepik.com
Freepik.com
Foto : Freepik.com

Bukan hanya dari konsumsi makanan dan minuman saja, Prof. Dr. dr Ari Fahrial Syam juga menyebutkan beberapa kebiasaan yang sering dilakukan dan tak disadari bisa menyebabkan asam lambung.

Salah satunya yakni makan yang tidak teratur, hal ini membuat produksi asam lambung menjadu tidak stabil. Adapun kondisi lain yaitu kurang tidur, begadang dan kurang istirahat mampu membuat asam lambung meningkat.

Untuk mengatasi penyakit Asam lambung, sebaiknya kita terapkan pola hidup sehat dan makan yang teratur misal sarapan pagi, makan siang, dan makan malam. kurangi konsumsi asam dan pedas yang berlebih sehingga bisa membuat PH lambung tetap aman.

Topik Terkait