img_title
Foto : Freepik/Lifestylememory

IntipSeleb – Menjadi seorang manajer artis adalah tanggung jawab yang besar. Pasalnya, manajer artis merupakan pekerjaan yang kompeks, terlebih untuk memastikan sang artis memiliki persiapan dan manajemen yang baik dalam kariernya.

Manajer artis perlu memiliki komunikasi yang baik, paham dinamika tren kreatif, dan mampu menjadi jembatan antara artis dan pihak terkait.

Kini, pekerjaan sebagai manajer artis merupakan salah satu profesi yang menjanjikan. Lantas, apa yang harus dipersiapkan untuk jadi manajer artis? Melansir Leverage Edu hingga iSchool Connect, inilah 5 hal yang harus dipersiapkan untuk jadi manajer artis!

1. Pendidikan

manajer artis
Source: freepik/prostooleh

Sebagai manajer artis, pendidikan yang berhubungan akan sangat membantu skill kamu. Ambillah jurusan kuiah yang relevan seperti pemasaran, manajemen, hubungan masyarakat, ilmu komunikasi, dan banyak lagi.

2. Keterampilan

Topik Terkait