img_title
Foto : Ssavaege/twitter

IntipSeleb – Beberapa hari terakhir ini, netizen Korea tampaknya memberikan perhatiannya kepada grup rookie SM Entertainment, aespa. Sejak lagu-lagu mereka berhasil populer hingga digaet ke berbagai acara musik bergengsi, grup aespa selalu mendapatkan kritikan dari netizen Korea. 

Kali ini, netizen Korea menyoroti aespa lipsync. Hal itu berawal dari ekspresi Ningning aespa saat menyanyikan nada tinggi di acara MAMA 2021. Dampaknya, semua acara yang menampilkan aespa ikut tersorot. Yuk, langsung cek informasi di bawah ini!

Penampilan aespa di AS diseret netizen Korea

Dok. Nick Cannon
Foto : Dok. Nick Cannon

Sejak keluarnya album-album aespa, banyak netizen mengakui grup aespa memiliki bakat yang luar biasa. Sayangnya, saat tampil di acara musik, ada banyak netizen mempertanyakan alasan aespa melakukan lpsync.

Girl group pendatang baru ini, tidak hanya memiliki nama yang luar biasa di dalam negeri tetapi juga di dunia internasional. Baru-baru ini, aespa telah memulai kegiatan yang menargetkan pasar Amerika. Namun, penampilan aespa di acara-acara Amerika tidak meninggalkan kesan yang baik.

aespa terus berpromosi di AS, tetapi penampilan grup tersebut tidak menyenangkan penggemar Korea
Pasalnya, aespa tampak lipsync di setiap penampilan di AS. 

Topik Terkait