img_title
Foto : Do0_nct/instagram

Nantinya, donasi tersebut digunakan untuk keperluan tempat di dekat rumah sakit bagi para pasien dan keluarga.

Beberapa waktu lalu, Doyoung NCT juga kedapatan berpartisipasi dalam program pangan dunia atau WFP Korea. Diketahui, program tersebut bertujuan menyalurkan bantuan untuk masyarakat di Palestina.

Kampanye Doyoung NCT Bersama McDonald's Tuai Pro Kontra

Instagram/dochii_nct
Foto : Instagram/dochii_nct

Kendati begitu, ditunjuknya Doyoung NCT sebagai model kampnye Lucky Burger McDonald's menuai berbagai reaksi pro kontra dari penggemar, hingga muncul seruan untuk berhenti mengikuti media sosial pribadi sang idol.

Bukan tanpa sebab, hal tersebut dilakukan terkait isu boikot lantaran McDonald's merupakan restoran fast food asal Amerika Serikat yang pro Israel. Seperti yang diketahui, Israel dengan gencar melalukan genosida terhadap Palestina.

Kini, akun Instagram Doyoung NCT dipenuhi berbagai komentar penggemar yang tidak sedikit mengaku kecewa akan kerja samanya dengan McDonald's.

Topik Terkait