img_title
Foto : Instagram/@kenwilboys

Meski video Kenneth diduetkan dengan pengguna lain, terlihat telah memiliki lebih dari 3,9 juta penonton dan ribuan di antaranya ikut berkomentar. Pria asal Bandung tersebut mendapatkan banyak kecaman karena diduga telah mengunggah konten hoax yang berkaitan dengan agama.

Dianggap Tidak Toleran

Instagram/@brigadepersis.id
Foto : Instagram/@brigadepersis.id

Kenneth juga sempat membalas beberapa komentar yang menuduhnya rasis karena diduga mengunggah konten kebencian. Namun ia mengklaim bahwa konten di masjid tersebut sebagai bentuk edukasi agar masyarakat tidak melakukan hal yang serupa.

“’Apa maksudnya ini? Buat konten tolong jangan Rasis’. Bacot lu, itu rasis dari mana? Orang gue buat konten edukasi. Jangan setel lagu di masjid. Walaupun di konten tersebut gue pake editan, itu cuma buat perumpamaan. Tapi maksudnya itu jangan pernah setel lagu di masjid. Lu aja kali yang otaknya gak mampu untuk menyerap pesannya. Jadi salah tangkep,” tutur Kenneth.

Terlihat bahwa video tersebut telah dihapus dan media sosial Kenneth telah dimatikan laman komentarnya. Konten terakhir yang ia tunjukkan di TikTok yakni berkaitan dengan bisnis yang diunggah pada Minggu, 4 Oktober 2020.

Diciduk Polisi

Topik Terkait