img_title
Foto : Instagram/@kevin_hillers_

“Cuman saya berpikir, ini enak dimainin karakternya. Kenapa saya enggak bikin penonton kesel banget sama saya. Saya coba mainin, jadi panjang, panjang, panjang, gitu. Berarti apa yang saya bawakan ini berhasil dan bisa dinilai,” ujar Kevin Hillers dalam video di kanal YouTube Beepdo yang diunggah Selasa, 12 Januari 2021.

Sangat Menikmati Peran Antagonis

YouTube/Beepdo
Foto : YouTube/Beepdo

Bagi Kevin Hillers memerankan karakter antagonis sangat melelahkan. Walaupun dalam satu hari scene yang diambil tidak sebanyak karakter utama, tapi dia merasa kelelahan lantaran dirinya dituntut harus emosional dan mengeluarkan banyak emosi.

“Cuman itu capeknya karena kan harus emosional, marah. Marahnya juga gak bisa yang (terus-terusan), jaga temponya, meledaknya, kapan harus marah, kapan harus ketawa. Kadang karena ini psycho juga orangnya, psikopat gitu. Jadi, kadang saya bikin nangis, dari nangis, saya bikin ketawa jadi marah. Emosinya berubah-ubah,” jelasnya.

Kendati demikian, Kevin Hillers mengaku sangat menikmati peran antagonis yang dipercayakan kepadanya. Pria 30 tahun itu tidak memungkiri kalau dirinya memang lebih banyak menerima panggilan untuk karakter jahat.

Kevin Hillers Pernah Diancam Mau Disantet

Topik Terkait