img_title
Foto : Nur Faishal

Musisi di kawasan Jawa Timur sebagai pionir lahirnya genre musik koplo. Hal ini menjadikan salah satu alasan diadakannya audisi pertama Koplo Superstar di kota Surabaya seperti yang disampaikan oleh Kiki Zulkarnain, Chief Program & Communication Officer ANTV.

“Surabaya yang berada di wilayah Jawa Timur merupakan daerah pesisir pantura, yang mana merupakan pelopor perkembangan musik dangdut khususnya genre koplo yang saat ini semakin fenomenal. Kami harap dengan kehadiran ANTV ke Surabaya, dapat menemukan bakat-bakat baru di bidang tarik suara dan menambah deretan nama bintang-bintang koplo di Indonesia,” ungkap Kiki Zulkarnain.

Raffi Ahmad Hadir

Nur Faishal
Foto : Nur Faishal

Tak hanya antusias dan semangat peserta, tampak hadir Raffi Ahmad yang juga sebagai host Koplo Superstar. Ia hadir menyapa langsung para kontestan Audisi Koplo Superstar Surabaya.

Selain itu, pengunjung Kaza Mall Surabaya juga akan dihibur oleh penampilan dari Seruni Bahar, Esa Risty, dan Lala Widi. Selain hiburan musik, King Ambyar People juga hadir untuk joget bareng warga Surabaya.

Cara Daftar

Topik Terkait