img_title
Foto : Intipseleb/Tiya Sukmawati

"We The Fest ingin menjadi wadah yang menyatukan artis tanah air dan internasional, dimana para musisi dari berbagai kota dan negara ini bisa bermain di satu panggung yang sama," ucap Christian Rijanto sebagai Co Founder dari Ismaya Group dalam rilis yang diterima.

"We The Fest juga ingin berekspansi dalam genre-genre musik yang dibawakan oleh musisi dalam festival,” sambungnya.

Dalam press conference nya yang diadakan di Djournal House, Kamis, 15 September 2022 lalu. Dihadiri oleh beberapa lineup We The Fest yaitu Bilal Indrajaya, Oslo Ibrahim dan Teddy Adhitya.

We The Fest juga merilis video trailernya yang menampilkan berbagai nama musisi yang hadir dalam lineup We The Fest 2022. Selain akan menghadirkan tiga panggung utama yaitu WTF Stage, This Stage Is Bananas dan Another Stage. Dan sebagai festival yang memiliki tagline “A summer festival of music, arts, fashion and food”.

Berbagai Macam Aktifitas

Intipseleb/Tiya Sukmawati
Foto : Intipseleb/Tiya Sukmawati

Berbagai aktivitas selain musik dihadirkan oleh We The Fest 2022. Bersama berbagai partner yang tergabung.

Topik Terkait