img_title
Foto : Instagram/@anggimarito

Saat beranjak dewasa, Anggi mencoba peruntungannya sebagai penyanyi dengan mengikuti ajang penjarian bakat Bintang Panggung Asik pada tahun 2017.

Dari kompetisi itu, Anggi sukses meraih juara ketiga. Tekat Anggi untuk menjadi penyanyi semakin besar. Ia kemudian ikut The Voice Indonesia di tahun 2018. Namun, langkahnya terhenti di semifinal Top 16.

Tak pantang menyerah, ia kembali melanjutkan perjuangannya dengan mengikuti kompetisi Indonesian Idol di tahun 2020. Dalam acara itu, Anggi sukses keluar sebagai juara ketiga.

Anggi akhirnya merilis lagu perdananya pada 12 November 2021 dengan judul ‘Cara Mencintaimu’.

Baru Dilamar

Instagram/@kenjiganessha
Foto : Instagram/@kenjiganessha

Penyanyi yang kini menginjak usia 20 tahun itu kini tengah berbahagia. Hal itu lantaran kekasihnya, Kenji Ganessha telah melamarnya.

Topik Terkait