img_title
Foto : Pinterest

IntipSeleb Lokal – Tak hanya di ranah monarki, suksesi atau pergantian tahta juga mulai tampak di bidang bisnis, khususnya di perusahaan-perusahaan besar di Indonesia. Kepemimpinan Grup Djarum, Grup Salim, Grup Lippo, dan Grup Bakrie dan grup keluarga lainnya perlahan beralih ke generasi ketiga.

Hal ini terlihat dari bagaimana sosok-sosok muda tampil di mata publik dan menduduki berbagai posisi strategis di perusahaan-perusahaan yang dimiliki oleh banyak konglomerat. Situasi ini menunjukkan bahwa RI Group berhasil mempertahankan usahanya. Berikut ini para pangeran terkaya yang siap melanjutkan bisnis dari keluarnganya. Siapa saja? Yuk, cek di bawah ini.

1. Armand Wahyudi Hartono

Pinterest
Foto : Pinterest

Armand Wahyudi Hartono, merupakan putra mahkota dari keluarga pemilik Grup Djarum dan PT Bank Central Asia Tbk (BBCA).Ia adalah putra dari Robert Budi Hartono, pemilik BCA dan sekaligus cucu dari Oei Wie Gwan, yang merupakan founder perusahaan rokok Djarum dan Group Hartono.

Nama Robert menempati posisi kedua dalam daftar 10 orang terkaya di Indonesia menurut Forbes. Saat ini, dikethaui bahwa harta Robert diestimasikan sebesar US $25,3 miliar atau setara dengan Rp385 triliun. Artinya, Armand adalah salah satu pewaris harta triliunan rupiah dari keluarganya itu.

Topik Terkait