img_title
Foto : Instagram/ivan_gunawan

Sementara itu, dalam Instagram Storynya, Ivan menuliskan isi sembako yang dibagikannya untuk masyarakat sekitaran Masjid.

“Isinya: kacang-kacangan, minyak, tepung, mie, gula, dan butter. Agak laen sama kita Indonesia,” kata Ivan Gunawan.

Bangun Masjid di Uganda

Instagram.com/ivan_gunawan
Foto : Instagram.com/ivan_gunawan

Di sisi lain, Masjid Ivan Gunawan yang dibangun di Uganda telah selesai dibangun. ivan sempat mengungkapkan alasannya membangun Masjid tersebut.

"Aku orangnya spontan, liat postingan teman, dia di Afrika, di Afrika susah air bersih, ada postingan juga enggak ada tempat ibadah. Sholatnya di bawah ranting beralaskan rumput dan daun," ujar Ivan Gunawan

"Jadi ya udah karena enggak ribet izinnya dan aku gak perlu ke sana kebetulan mereka ada di sana. Menurut aku mereka sangat amanat," sambungnya.

Topik Terkait