img_title
Foto : Istimewa

Sementara untuk juri sendiri pihak penyelenggara belum mengumumkan siapa saja juri yang akan menilai para peserta nanti. Sebab, kompetisi memang dibuat agar peserta fokus dalam mengembangkan diri.

"Sebetulnya udah ada juri yang akan kita tunjuk dan udah dekat dengan dunia musik, dari band besar yang dilibatkan belum kami mau announce, jangan karena jurinya mau ikut," beber Adrian.

"Kami maunya mereka para peserta ikut karena mau ikut. Kami akan komit bahwa jurinya dari industri musik yang kapabilitas," sambungnya.

Tanggapan Band

IntipSeleb/ Wahyu Firmansyah
Foto : IntipSeleb/ Wahyu Firmansyah

Terkait kompetisi ini para personel dari band Stereo Wall tampak menyambut positif. Menurut mereka mengharapkan adanya talenta baru yang bisa membesarkan musik Indonesia.

"Ini kan istiralahnya pencarian bakat, sebetulnya solois aja manggung bawa band, jadi apa yang didapatin di band belum tentu ada di solois, makanya gue seneng banget ada Generasi Anak Band," ujar Ramadhan bassist dari Stereo Wall.

Topik Terkait