img_title
Foto : TV One News

Jakarta Sidang Isbat merupakan sidang atau rapat untuk menentukan momen puasa Ramadan atau lebaran Idul Fitri. Menjelang berakhirnya bulan Ramadan, sidang isbat penetapan Idul Fitri 2024 akan segera dilaksanakan.

Lantas, kapan sidang isbat lebaran Idul Fitri 2024 dilaksanakan? Scroll untuk artikel selengkapnya yuk!

Jadwal Sidang Isbat Lebaran 2024

kemenag
Source: TV One News

Sidang isbat lebaran Idul Fitri 2024 akan dilaksanakan pada Selasa, 9 April 2024. Sidang isbat ini akan menetapkan atau menentukan waktu 1 Syawal 1445 H.

Kementerian Agama (Kemenag) membenarkan jadwal sidang isbat 1 Syawal 1445 H digelar pada 9 April 2024, tepatnya di Aauditorium HM. Rasjidi, Kantor Kemenag RI, Jakarta.

"Sebagaimana biasa, sidang isbat awal Syawal selalu dilaksanakan pada 29 Ramadan. Tahun ini, bertepatan dengan 9 April 2024," ujar Kamaruddin Aamin selaku Direktur Jenderal (Dirjen) Bimbingan Masyarakat Islam, dikutip dari TV One News.

Topik Terkait