Foto : Instagram/donna.latief
Foto : instagram/donna.latief

Lebih lanjut, Donna Latief mengatakan selama menjalani kehidupannya beragama Katolik, ia termasuk dalam salah satu yang taat beribadah. 

Namun, ia mengaku saat itu hanya menjalani ibadahnya saja dan hanya memaksakan diri kepada Allah. “Mungkin jalan hidup, karena saya percaya sama doa, saya setiap hari kalau dulu di Khatolik itu saya selalu percaya dengan ritual-ritual yang memang dianjurkan dari agama tersebut, ya saya lakukan saya hanya memaksakan diri saya kepada Allah,” ucap Donna Latief. 

Putuskan Jadi Mualaf

Foto : instagram/donna.latief

Seiring perjalanan waktu, Donna Latief kemudian bertemu dengan Abdul Latief saat masih aktif bekerja sebagai jurnalis. Keduanya akhirnya menjalin hubungan dan akhirnya melangkah ke jenjang yang lebih serius. 

Namun, saat itu Abdul dan Donna berbeda agama. Tak disangka, Abdul Latief yang meyakinkan Donna untuk memeluk keyakinan yang sama membuat istrinya itu akhirnya mendapatkan hidayah Islam yang kuat. 

Topik Terkait