“Menurutku semua bayi mirip,” ujar Randhir saat didesak apakah cucu barunya mirip Kareena atau Saif.
“Ya, mereka semua yang ada di sana mengatakan bahwa dia mirip dengan kakak laki-lakinya, Taimur,” sambung Randhir Kapoor dikutip IntipSeleb dari Times of India pada Senin, 22 Februari 2021.
Dia juga mengabarkan bahwa kondisi aktris 40 tahun itu baik-baik saja dan anak kedua Kareena juga sehat. Randhir Kapoor sangat antusias menyambut kelahiran cucu baru begitu juga dengan pihak keluarga Saif Ali Khan.
Reaksi Taimur Ali Khan
Sumber foto: pinkvilla.com