img_title
Foto : Berbagai sumber

Saat itu, Tupac sedang berada di dalam mobil dan sekelompok orang menghampirinya. Tanpa diduga, mereka menembaki Tupac sebanyak 14 kali tembakan. 6 peluru menembus jantung dan paru-paru Tupac. Dia pun dilarikan ke rumah sakit, namun sayangnya Tupac meninggal setelah 6 hari bertahan di rumah sakit. 

John Lennon

John Lennon
Sumber foto: Page Six

John Lennon merupakan sosok legenda yang menghiasi dunia dengan karya lagunya lewat band ikonik, The Beatles. Single lagu The Beatles yang berjudul I Wanna Hold Your Hand sukses membawa band ini menjadi band internasional.

Namun, dengan kesuksesan yang melambung tinggi dan disukai banyak orang, nyatanya John Lennon harus mati di tangan penggemarnya. John mati ditembak oleh penggemarnya yang bernama David Chapman. 

Awalnya, Chapman meminta tanda tangan John saat dia berada di apartemennya. Namun, usai diberikan tanda tangan, Chapman justru menembak punggung John sebanyak 5 kali. Hal ini dia lakukan karena Chapman juga ingin dikenal seperti John Lennon.

Christina Grimmie

Topik Terkait