img_title
Foto : Unsplash/The Dancing Rain

7. Diberi Kemudahan Dalam Menunaikan Hajat

Keutamaan surat Al-Fatihah yang selanjutnya dipercaya juga dapat mempermudah hajat yang sedang kita inginkan. Caranya adalah dengan membaca surat ini kemudian diniatkan dalam hati untuk menunaikan apa yang diinginkan. Hal ini berdasarkan sebuah hadis yang mengatakan bahwa bacaan surat Al-Fatihah adalah bergantung apa yang diniatkan dalam hati.

Di samping itu, Atha’ bin Al Yasar berkata, “Jika engkau mempunyai kebutuhan, maka bacalah surat Al-Fatihah sampai selesai, maka kebutuhanmu akan terpenuhi,”.

Demikianlah 7 keutamaan surat Al-Fatihah sebagai salah satu surat Al-Quran yang mulia. Semoga setelah mengetahuinya dapat mendorong agar lebih rutin membaca dan mengamalkan surat Al-Fatihah. (jra)

Topik Terkait