img_title
Foto : Berbagai Sumber

2. Lawang Sewu

Masih menjadi tempat wisata paling ikonik dan favorit, Lawang Sewu dikenal sebagai salah satu bangunan Belanda kuno yang menyimpan banyak cerita misterius di dalamnya. Bagi wisatawan yang datang ke kota Semarang, pasti tak lupa untuk mampir dan berfoto di Lawang Sewu.

Konon katanya, di bangunan tua yang ada di Jl. Pemuda No.160, Sekayu, Kec. Semarang Tengah, Kota Semarang ini sering terdengar suara teriakan dari penjara bawah tanah di dekat sumur. Diduga sumur tersebut adalah tempat dimana tentara Jepang menyikan sekutu Belanda.

3. Alas Purwo

Menjadi hutan paling tua di pulau Jawa, Alas Purwo disebut-sebut menjadi salah satu tempat wisata yang banyak menyimpan kisah angker namun memiliki keindahan alam yang tak kalah takjub.

Topik Terkait