img_title
Foto : Berbagai Sumber

IntipSeleb Gaya Hidup – Keluhan mata pegal dan sakit diusia muda, jangan sampai diremehkan. Keseringan main handphone dengan sinar terang di tempat yang lebih gelap, dapat menyebabkan katarak pada remaja muda.

Kesehatan mata memang jarang sekali diperhatikan oleh segelintir orang, hingga tak sadar dengan tanda-tanda katarak diusia muda. Lantas seperti apa cirinya? Simak artikel berikut ini!

Gejala Katarak Usia Muda

simplemost.com
Foto : simplemost.com

Penyakit katarak juga dapat menyerang orang diusia muda, namun nyatanya penyakit katarak yang biasanya dialami pada kaum muda memiliki faktor yang berbeda. Katarak Diusia Muda jelas berbeda dengan katarak biasanya yang sering dialami oleh usia senja.

Mulai dari gejalanya ataupun intensitas keburaman pandangan mata terhadap sesuatu. Salah satu faktor penyebab katarak diusia muda yakni sinar UV dari matahari yang menyebabkan munculnya katarak sejak dini.

Topik Terkait