img_title
Foto : Freepik.com/odua

IntipSeleb Gaya Hidup – Semua umat Islam bergembira dalam menyambut datangnya bulan Ramadan. Namun banyak dari kita yang suka bangun terlambat untuk melakukan sahur sehingga tidak sempat melakukan sahur.

Dengan melakukan sahur umat muslim dapat menjalankan ibadah puasa lebih kuat, karena sudah di beri asupan cadangan energi untuk menjalankan selama puasa seharian. Berikut ini beberapa tips untuk kamu yang sedang jauh dari keluarga agar tidak telat bangun sahur. Cek selengkapnya!

1. Memasang Banyak Alarm

freepik.com
Foto : freepik.com

Alarm mempunyai banyak fungsi untuk mengingatkan kita dan membangunkan kita pada waktu yang tertentu. Untuk kamu yang sering terlambat melakukan sahur, kamu bisa memasang alarm lebih dari satu agar kamu masih punya kesempatan untuk bangun melalui bunyi alarm yang lainnya.

Perlu diingat, kamu jangan langsung mematikan alarm dan kembali tidur, berusahalah untuk menahan rasa kantuk kamu agar bisa melakukan sahur.

2. Minta Dibangunkan Teman Kos

Pinterest
Foto : Pinterest

Begadang adalah salah satu pemicu kamu terlambat bangun, sehingga tidak bisa melakukan sahur. Kamu harus tidur lebih awal agar tubuhmu bisa mendapatkan tidur yang cukup. Hal ini supaya tubuhmu bisa segar dan siap untuk beraktivitas.

3. Membaca Doa Sebelum Tidur

www.freepik.com/freepik
Foto : www.freepik.com/freepik

Doa juga bisa membantu memberikan perintah alam bawah sadar untuk bangun pada waktu yang ditentukan. Sebelum tidur, kamu bisa berdoa meminta kepada Allah supaya bisa bangun pada jam yang tepat.

4.Tidak Begadang

www.freepik.com/freepik
Foto : www.freepik.com/freepik

Begadang merupakan salah satu pemicu kamu terlambat bangun, sehingga kamu tidak bisa melakukan sahur. Jika kamu tidak begadang nantinya tubuhmu bisa segar dan siap untuk beraktivitas sepanjang hari sambil berpuasa.

5. Minta Dibangunkan via Telepon

Pinterest
Foto : Pinterest

Untuk kamu yang kosnya jauh dari teman kamu atau sendirian di kos, kamu bisa meminta teman, sahabat atau keluarga kamu untuk membangunkan kamu via telepon. Minta tolonglah agar jangan mematikan telepon sebelum kamu mengangkatnya. Ingatlah jangan sampai ponselnya dalam keadaan silent, ya. (bbi)

Topik Terkait