img_title
Foto : Freepik.com

Pembuangan air yang tidak terkendali dan tidak terkontrol bisa menyebabkan pencemaran air. Air yang tercemar menjadi tidak layak konsumsi, berdampak buruk pada kesehatan manusia dan ekosistem.

3. Gangguan ekosistem

ibukotakita.com
Foto : ibukotakita.com

Ekosistem air, seperti sungai, danau, dan rawa, adalah rumah bagi banyak spesies hewan dan tumbuhan. Pembuangan air yang berlebihan bisa mengganggu keseimbangan ekosistem, mengancam keberlangsungan hidup banyak spesies, dan mengurangi keanekaragaman hayati.

4. Perubahan iklim

Berbagai Sumber
Foto : Berbagai Sumber

Pemborosan air berkontribusi pada perubahan iklim karena energi yang digunakan untuk memompa, menyaring, dan mengolah air menyebabkan emisi gas rumah kaca. Perubahan iklim ini pada gilirannya mempengaruhi cuaca ekstrem, pola curah hujan, dan tingkat permukaan air laut.

Topik Terkait