img_title
Foto : YG Entertainment

IntipSeleb – TREASURE merilis mini album ketiga, The First Step: Chapter Three pada Jumat, 6 November 2020. Selain lagu hiphop MMM sebagai title track, lagu keduanya ballad berjudul Orange diciptakan oleh salah satu dari 12 member, Hamada Asahi.

Asahi menciptakan lagu Orange bersama produser YG Entertainment, Future Bounce. Penulisan lirik dibantu oleh Haruto, dan bagian rap ikut diciptakan bersama Choi Hyunsuk dan Yoshinori. Lirik lagu Orange menceritakan seseorang yang tidak ingin berpisah. Warna Oranye digambarkan sebagai waktu matahari terbenam.

Bagaimana proses pembuatan lagu Orange? Yuk simak artikelnya lengkap dengan lirik lagu Orange –TREASURE terjemahan Indonesia!

Baca juga: Menggoda, Arti Lirik Lagu MMM - TREASURE Terjemahan Indonesia

Proses Pembuatan

YG Entertainment
Foto : YG Entertainment

Sebelum merilis mini album The First Step: Chapter Three, ke-12 anggota TREASURE melakukan wawancara khusus dengan beberapa media. Dilansir dari Allkpop pada Jumat, 6 November 2020, Asahi menjelaskan terkait proses pembuatan lagu Orange yang masuk dalam B-side mini album TREASURE.

“Aku menulis lagu ini di awal tahun 2020. Dimulai dari bagian teratas saat aku membuatnya di asrama. Pertama-tama aku membuat beat terlebih dahulu. Kemudian meminta Haruto untuk mendengarkan,” ujar Asahi.

Haruto yang juga member asal Jepang menempati posisi rapper bersama Choi Hyun Suk dan Yoshinori. Ketiganya ikut berkontribusi melengkapi lirik lagu Orange ciptaan Asahi.

“Haruto membuat rap dan kami merekamnya langsung. Saat kami pertama kali merekam, aku mendapat kesempatan untuk memberikan banyak masukan. Aku merasa telah berkembang dari kemampuanku sebelumnya. Aku bisa lebih baik dalam memilih instrumen yang tepat sesuai lagunya,” ujar pemilik nama lengkap Hamada Asahi ini.

Kolaborasi dengan Future Bounce

Sumber foto: Koreaboo

Selain Asahi, Haruto, Hyunsuk dan Yoshinori, nama produser YG Entertainment, Future Bounce juga tertulis dalam kredit pembuatan lagu Orange. Future Bounce adalah nama yang digunakan duo produser YG Entertainment yakni, P.K dan Dee.P.

Sebelumnya ikut menciptakan lagu iKON seperti Airplane, Dumb & Dumber, I’m OK, Goodbye Road. Lagu Winner, Mino, hingga lagu Blackpink; Whistle dan Forever Young. Future Bounce juga ikut andil dalam lagu pertama TREASURE berjudul Goin Crazy.

Lirik Lagu Orange – TREASURE Romanized

YouTube
Foto : YouTube

nan 1bun 1chorado deo ppalli neoreul bogopeunde
neon hangsang bappeudae geuraeseo urin tto hanjeongdoen siganeul bonae

haengbokan siganeun geumbang ga neomu aswipjiman
nan geuraedo joa uri saien geuge deo joa

nan neowa maneun iyagireul hadaga
sigyereul bogo gapjagi danghwangseureowojyeo
jigeum neoreul jibe bonaegi sileo
hajiman geureol suneun eopseoseo

oneuldo orenjiro muldeureoganeun neoreul yeojeonhi nan
aswiwohamyeonseo jibe doragal geot gata
naneun deo neowa hamkke hago sipeunde

haega jyeodo gidarimyeon dasi tteudeusi
naeildo bogopa
nan seulpeohamyeonseo jibe doragal geot gata
aswipge oneuldo noeuri boigi sijakaetda

orenjibichi na siwonhan baram
georireul jopyeo nan soneul jababonda
uimi eomneun maldeureul deonjyeobwado
neon ginjang haenneunji nal chyeodaboji ana

eoduwojigi sijakamyeon
nae pyojeongdo eoduwojijana
nega doraseogi jeone
oneureun malhaeyagetda sipeo

jogeon eopsi maeil binnajuneun jeo noeulcheoreom
neodo hangsang geureoke maeil useo jugil bara
geureom neol pyeongsaeng ganjikal su isseunikka
eoduwodo nae nunen nega gajang bichi nanikka

nan neowa maneun iyagireul hadaga
sigyereul bogo gapjagi danghwangseureowojyeo
jigeum neoreul jibe bonaegi sileo
hajiman geureol suneun eopseoseo

oneuldo orenjiro muldeureoganeun neoreul yeojeonhi nan
aswiwohamyeonseo jibe doragal geot gata
naneun deo neowa hamkke hago sipeunde

haega jyeodo gidarimyeon dasi tteudeusi
naeildo bogopa
nan seulpeohamyeonseo jibe doragal geot gata
aswipge oneuldo noeuri boigi sijakaetda

sigani meomchwo idaero
haega an jyeosseum hae

neomaneun useojwo naega
haengbokage jibe gal su itge

jeo binnaneun noeuldo mianhaehajana
meonjeo ga nado useumyeo neoreul bonaelge

oneuldo orenjiro muldeureoganeun neoreul yeojeonhi nan
aswiwohamyeonseo jibe doragal geot gata
naneun deo neowa hamkke hago sipeunde

haega jyeodo gidarimyeon dasi tteudeusi
naeildo bogopa
nan seulpeohamyeonseo jibe doragal geot gata
aswipge oneuldo noeuri boigi sijakaetda

Lirik Lagu Orange – Treasure Terjemahan Indonesia

YouTube
Foto : YouTube

Saya ingin melihat Anda lebih cepat, bahkan satu menit dan satu detik
Kamu selalu bilang kamu sibuk jadi kita punya waktu terbatas lagi

Sangat menyedihkan bahwa waktu bahagia akan segera berakhir
Aku masih menyukainya, lebih baik diantara kita

Saya banyak berbicara dengan Anda
Saya melihat arloji dan tiba-tiba merasa malu
Saya tidak ingin mengirim Anda pulang sekarang
Tapi saya tidak bisa

Aku masih menjadi orang yang berubah menjadi oranye hari ini
Saya merasa seperti saya akan pulang sambil menyesali
Aku ingin lebih banyak bersamamu

Bahkan jika matahari terbenam, seolah menunggunya terbit
aku ingin bertemu denganmu besok
Saya merasa sedih dan saya akan pulang
Sayangnya, matahari terbenam mulai terlihat hari ini.

Oranye atau angin sejuk
Saya mempersempit jarak dan memegang tangan saya
Bahkan jika saya mengatakan kata-kata yang tidak berarti
Anda tidak melihat saya jika Anda gugup

Saat hari mulai gelap
Ekspresiku menjadi gelap juga
Sebelum Anda berbalik
Aku ingin memberitahumu hari ini

Seperti matahari terbenam yang bersinar setiap hari tanpa kondisi
Saya harap kamu selalu tersenyum seperti itu setiap hari
Lalu aku bisa menjagamu selamanya
Meskipun gelap, kamu paling bersinar di mataku

Saya banyak berbicara dengan Anda
Saya melihat arloji dan tiba-tiba merasa malu
Saya tidak ingin mengirim Anda pulang sekarang
Tapi saya tidak bisa

Aku masih menjadi orang yang berubah menjadi oranye hari ini
Saya merasa seperti saya akan pulang sambil menyesali
Aku ingin lebih banyak bersamamu

Bahkan jika matahari terbenam, seolah menunggunya terbit
aku ingin bertemu denganmu besok
Saya merasa sedih dan saya akan pulang
Sayangnya, matahari terbenam mulai terlihat hari ini.

Waktu berhenti, begitu saja
Saya berharap matahari tidak terbenam

Tersenyumlah hanya untukmu
Jadi kamu bisa pulang dengan bahagia

Saya minta maaf untuk matahari terbenam yang bersinar itu
Pergi dulu, aku akan tertawa dan membiarkanmu pergi

Aku masih menjadi orang yang berubah menjadi oranye hari ini
Saya merasa seperti saya akan pulang sambil menyesali
Aku ingin lebih banyak bersamamu

Bahkan jika matahari terbenam, seolah menunggunya terbit
aku ingin bertemu denganmu besok
Saya merasa sedih dan saya akan pulang
Sayangnya, matahari terbenam mulai terlihat hari ini.

Hamada Asahi adalah satu dari 12 member TREASURE yang menempati posisi visual. Idol kelahiran Jepang, 20 Agustus 2001 ini dikenal dengan kemampuannya sebagai komposer dan produser sejak menjalani trainee di YG Entertainment Jepang. Lagu Orange menjadi lagu pertamanya yang dirilis untuk TREASURE.

Baca juga: Fakta 12 Member TREASURE, Boyband YG Entertainment Debut Tahun ini

Topik Terkait