img_title
Foto : Instagram/@angelpieters

Lebih lanjut, sahabat Vidi Aldiano itu juga merasa tidak pantas untuk menyanyikan lagu rohani. Ia juga melontarkan kalimat bahwa seorang penyanyi rohani bukan berarti dia harus jadi malaikat dan nggak punya dosa. Di akhir, ia menuliskan kalimat inti dari keterangan tersebut, bahwa Angel menyanyi karena Tuhan baik, bukan supaya terlihat baik.

Buat saya, kalo seseorang itu pernah nyanyi rohani, atau pelayanan, bukan berarti orang itu harus jadi malaikat, suci, dan ngga punya dosa. Tanya aja sama pak @alberdtanoni yang daridulu ngajak saya untuk rekaman lagu rohani, Saya aja sebenrnya selalu ngerasa gapantes untuk bawain lagu rohani. Tapi ya gimana? Sampai saat ini saya masih di beri kesempatan untuk pelayanan, dan setiap harinya saya dapet dm dan respon dari temen2 yang sangat diberkati dengan lagu-lagu yang saya rekam. I am not perferct. Intinya: saya nyanyi karena Tuhan baik, bukan supaya saya keliatan baik,” tulis Angel Pieters

Topik Terkait