img_title
Foto : Pinterest

Ushalli sunnatat tarawihi rak'ataini mustaqbilal qiblati adaa an lillahi ta'ala.

Artinya: Aku berniat sholat tarawih dua rakaat dengan menghadap kiblat karena Allah ta'ala.

Tata Cara Salat Tarawih

Pinterest
Foto : Pinterest

Hukum salat Tarawih munfarid adalah sunnah muakkad atau sunnah yang sangat dianjurkan. Dalam melaksanakan salat Tarawih munfarid, sebaiknya dilakukan setelah melaksanakan salat Isya.

Jumlah rakaat salat Tarawih munfarid biasanya adalah 8 rakaat, tetapi bisa juga dilakukan 20 rakaat atau lebih.

Topik Terkait