img_title
Foto : Berbagai sumber

"Ramai sekali yang menghubungi hari ini, baik di dm socmed maupun di telepon genggam. Teman-teman semua, terima kasih atas support dan doa yang diberikan, yaa. Mohon maaf belum bisa berbicara apa2 tentang ini," ujar Arief Muhammad dilansir IntipSeleb dari akun Instagram @ariefmuhammad pada Kamis, 15 Oktober 2020.

Lebih lanjut, Arief mengatakan jika 20 Oktober nanti, dirinya baru akan mendeklarasikan secara resmi. 

"Insya Allah tanggal 20 oktober nanti akan ada deklarasi secara official mengenai ini," tambahnya.

Sebelumnya melalui instastory, Arief memastikan jika ini bukanlah sebuah prank semata. 

"Maaf ya belum bisa ngomong banyak. Untuk sementara cuma bisa bilang kalau ini tidak ada hubungannya dengan prank, main-main, jimny challenge, atau promosi challenge berikutnya yang akan dibuat. Tidak ada. Perihal hari ini jauh lebih serius dan lebih penting dari hal tersebut," ujar Arief Muhammad dilansir IntipSeleb melalui Instastory@ariefmuhammad pada Kamis, 15 Oktober 2020.

Jadi Presiden?

instagram/ariefmuhammad
Foto : instagram/ariefmuhammad
Topik Terkait