img_title
Foto : Instagram/maudyayunda

IntipSeleb – Maudy Ayunda memperlihatkan sederet potret kencannya dengan Jesse Choi. Momen itu terjadi sebelum keduanya resmi menikah dan masih berkuliah di Stanford University.

Mengiringi potret kencannya bersama Jesse Choi, Maudy Ayunda menuliskan pesan manis dan romantis. Seperti apa? Yuk kita ulik satu per satu!

Instagram/maudyayunda
Foto : Instagram/maudyayunda

1. Maudy Ayunda makin berani memperlihatkan sosok Jesse Choi, suaminya. Kali ini, Maudy membagikan potret-potret mesranya dengan pria bernama asli Jesse Ji Seok Choi saat berada di Stanford University. Nih, potret siluet keduanya.

Instagram/maudyayunda
Foto : Instagram/maudyayunda

2. Telah menjalin hubungan spesial sejak berada di Stanford University, Maudy Ayunda dan Jesse Choi tentunya memiliki kenangan kencan. Pada hari yang terik misalnya, Maudy memeluk Jesse dengan erat. So sweet!

Instagram/maudyayunda
Foto : Instagram/maudyayunda

3. Bukan hanya potret saat berkencan, Maudy Ayunda juga memperlihatkan foto Jesse Choi yang tengah berjalan.

Instagram/maudyayunda
Foto : Instagram/maudyayunda

4. Sosok Jesse Choi ternyata bisa menunjukkan sisi kocaknya. Saat berada di perpustakaan dengan Maudy Ayunda, Jesse memakai topinya sampai ke arah matanya.

Instagram/maudyayunda
Foto : Instagram/maudyayunda

5. Mengiringi unggahannya, Maudy Ayunda mengaku bersyukur bertemu dengan Jesse Choi. “Untuk J, Dari waktu saya di Stanford, salah satu hal yang paling aku syukuri adalah bertemu dengan kamu. Aku mengingat momen itu dengan jelas. Kamu sedang duduk kembali dengan rompi Patagonia berbulu halus, secangkir Coupa hangar di tanganmu, matahari California mengintip melalui bangku tempat kami duduk,” tulis Maudy Ayunda di Instagramnya @maudyayunda.

Instagram/maudyayunda
Foto : Instagram/maudyayunda

6. Maudy Ayunda juga memuji sosok Jesse Choi sangatlah cerdas namun rendah hati. Jesse juga selalu memperhatikan Maudy sampai ke hal-hal kecil. “Dari meninggalkan makanan ringan di kamar asramaku dan post-it manis di tasku, hingga memetik bunga liar untukku selama kamu berlari di sekitar kampus, aku belajar kemudian seperti apa rasanya cinta. Murni, tanpa usaha, penuh kehidupan,” tutup Maudy Ayunda.

Topik Terkait