img_title
Foto : Instagram

"Saya merupakan Politisi termuda yang baru terjun didunia Politik, Tahun 2019 merupakan awal saya terjun di dunia Politik," ujarnya dari website.

Ngaku anggota PSI

Twitter/@PSI_Jakarta
Foto : Twitter/@PSI_Jakarta

Charlie juga memperkenalkan diri melalui website pribadinya tersebut. Dia merupakan seorang pemuda yang berasal dari Medan, Sumatera Utara yang kini berdomisili di Ibukota Jakarta. Saat ini, Charlie mengaku telah menjadi anggota Partai Solidaritas Indonesia (PSI).

Namun, pihak PSI mengaku tidak kenal dengan sosok Charlie Wijaya. Lewat akun Twitter resminya, PSI mengklarifikasi bahwa Carlie bukan merupakan pengurus dan mantan calon legislatif PSI. 

“Klarifikasi resmi dari PSI. Dewan Pimpinan Wilayah Partai Solidaritas Indonesia (PSI) DKI Jakarta menyatakan Charlie Wijaya bukan merupakan pengurus, juga bukan mantan caleg PSI,” tulis akun resmi PSI, @PSI_Jakarta dikutip IntipSeleb lewat Twitter yang diunggah pada Selasa, 16 Juni 2020.

Minta maaf

Topik Terkait