img_title
Foto : Pinterest

IntipSeleb Gaya HidupHari Anak di Korea Selatan dirayakan setiap 5 Mei dan disebut sebagai Children's Day. Pada hari ini, orang tua dan masyarakat secara umum memperingati dan menghargai keberadaan anak-anak dengan berbagai cara.

Berikut adalah beberapa hal yang biasa dilakukan oleh orangtua Korea atau orang dewasa kepada anaknya spesial di Hari Anak.

1. Memberikan Hadiah kepada anak-anak

Pinterest
Foto : Pinterest

Pada hari anak di Korea, orang tua biasanya memberikan hadiah kepada anak-anak mereka. Hadiah yang diberikan bervariasi mulai dari mainan, pakaian, hingga barang-barang elektronik seperti telepon genggam atau kamera. Anak-anak juga sering mendapatkan uang saku tambahan sebagai hadiah di hari ini.

2. Mengunjungi Tempat Wisata

Instagram/@infodufan
Foto : Instagram/@infodufan
Topik Terkait