img_title
Foto : Dok. Loonathetheworld

Menurut laporan kedua media Korea itu, para anggota mengajukan untuk berhenti karena kepercayaan mereka kepada Blockberry Creative telah rusak, sehingga melanjutkan aktivitas dengan agensi.

Saat media menghubungi Blockberry Creative, agensi tersebut hanya berkomentar bahwa laporan itu tidak valid.

Blockberry Creative sebut keburukan Chuu

Instagram/LOONA
Foto : Instagram/LOONA

Saat ini, fans tidak curiga kepada laporan 9 anggota LOONA yang ingin mengakhiri kontraknya dengan Blockberry Creative dengan alasan rusak kepercayaan. Hal itu dilihat lewat laporan Blockberry Creative yang mengungkap keburukan Chuu sebagai alasan didepaknya dari grup.

Blockberry Creative melaporkan bahwa Chuu telah bersikap kasar dan sering menggunakan kekuasaannya untuk berperilaku seenaknya kepada staf.

“Baru-baru ini diberitahu tentang bahasa kasar Chuu dan penyalahgunaan kekuasaan terhadap staf kami, kebenaran ditemukan setelah diselidiki. Perwakilan agensi meminta maaf dan menghibur staf, dan kami memutuskan untuk bertanggung jawab atas hal ini dan mengeluarkan Chuu dari LOONA,” kata Blockberry Creative yang telah dilaporkan di IntipSeleb sebelumnya. (bbi)

Topik Terkait