img_title
Foto : Pinterest

Biasanya, camilan ini berisi kacang hijau yang dihaluskan. Perpaduan rasa gurih dari kulit onde-onde dan isiannya memang begitu pas. Makanan dengan taburan wijen ini gampang ditemukan. Onde-onde biasanya juga dibuat dengan dua ukuran, kecil dan besar. Ternyata, membuat onde-onde sendiri di rumah cukup mudah.

Tidak melulu berisi kacang hijau, kamu bisa mengkreasikan isian onde-onde dengan bahan makanan lainnya. Kamu bisa menggantinya dengan keju, cokelat, kacang tanah, dan apapun sesuai selera. Agar lebih kreatif, kamu juga bisa membuat onde-onde pelangi. Sesuai namanya, kreasi onde-onde ini punya warna yang beragam. Dengan begitu, camilan onde-onde buatan kamu lebih menarik untuk disantap di rumah bersama keluarga.

Selain itu, onde-onde juga sering diolah dengan tekstur kue kering yang lebih renyah. Biasanya sajian onde-onde ini disebut dengan onde-onde ketawa. Berbeda dengan hidangan onde-onde isi, onde-onde ketawa dibuat tanpa menggunakan bahan isi. Hanya adonan tepung terigu yang sudah kalis, ditaburi wijen, diiris bagian tengah dan digoreng hingga renyah.

Meskipun dibuat tanpa menggunakan isi, namun sajian onde-onde ketawa ini memiliki cita rasa yang tak kalah lezat. Tekstur luarnya yang renyah dan lembut di dalam tentu memberikan sensasi yang berbeda saat dimakan. Camilan ini sangat cocok dikonsumsi di waktu senggang atau di sela aktivitas untuk mengobati rasa lapar.

1. Onde Onde Pandan Isi Kacang Hijau 

Bahan adonan: 

✓250 gr tepung ketan
✓ 50 gr tepung maizena
✓ 100 gr kentang kukus, haluskan
✓50 gr gula pasir
✓ 1/4 sdt garam
✓ 1/4 sdt baking powder double acting
✓ 220 ml jus pandan ditambah air hangat 

Bahan isian: 

✓150 gr kacang hijau kupas yang sudah dikukus dan dihaluskan
✓ 75 gr gula pasir
✓ 75 ml santan
✓ Sejumput garam
✓ Daun pandan 

Taburan: 

Topik Terkait