img_title
Foto : Www.instagram.com/hyunah_aa

“Pada saat bersamaan, aku juga merasa menyesal. Waktu terus berjalan dan setelah debut, aku menjadi dewasa. Aku berpikir, aku harus bertanggung jawab atas semua hal yang aku lakukan. Aku pikir, aku tidak boleh melakukan kesalahan, dan aku ingin menjadi seseorang yang bisa menjadi pilihan semua orang. Karena ambisi itu, aku hanya melihat lurus ke depan dan terus berlari. Aku tidak tahu kalau ternyata aku sakit,” ungkap HyunA. 

HyunA Mengidap Depresi dan Gangguan Kepanikan

HyunASumber Foto: @hyunah_aa/Instagram

Karena terlalu fokus bekerja, HyunA mengaku mengabaikan kesehatannya. Seperti diketahui, HyunA melakukan debutnya pada 2007 silam dan masih bisa terus eksis hingga sekarang. Suatu hari di tahun 2016, dia memeriksakan diri ke dokter dan mendapat diagnosis mengidap gangguan kesehatan mental, jenis depresi dan kepanikan. 

“Ketika aku pertama kali pergi ke rumah sakit tahun 2016, ternyata aku memiliki gangguan kesehatan mental. Seperti bagaimana mengalami sakit secara fisik, kalian minum obat. Ketika kalian pilek, kalian harus minum obat flu. Aku juga seseorang yang selalu tangguh. Jadi aku tidak bisa mempercayai diagnosis depresi dan gangguan panik itu. Aku tidak bisa mempercayainya selama satu tahun,” jelasnya. 

Mengidap Penyakit Lain Bernama Vasovagal Syncope

HyunASumber Foto: @hyunah_aa/Instagram

Topik Terkait